K E L A S M A Y A sumber:http://ph-fairuz.blogspot.co.id/2014/09/kelas-maya-simulasi-gidital.html A. Pendahuluan & Pengertian Pembelajaran Kelas Maya ini mulai ada sejak smk untukjurusan RPL & TKJ,selamat berkunjung di blog saya untuk mengupas seputar kelas maya Kelas maya merupakan: kelas yang diadakan tanpa tatap muka secara langsung antara pengajar dan yang menerima bahan ajar B. Jenis-jenis Pengelolaan Kelas Maya Pengelolaan kelas maya dapat dilakukan menggunakan berbagai aplikasi antara lain sebagai berikut: 1. Learning Management System LMS atau yang lebih dikenal dengan Learning Management System adalah suatu perangkat lunak atau software untuk keperluan administrasi, dokumentasi, laporan sebuah kegiatan, kegiatan belajar mengajar dan kegiatan secara online (terhubung ke internet), E-learning dan materi-materi pelatihan. Dan semua itu dilakukan dengan online...